Beranda / Info Kita / Truk Bermuatan Sawit Ini Membahayakan Pengendara Lain Melintas di Tanjung Morawa, Pengendara Takut (Bagian 1)

Truk Bermuatan Sawit Ini Membahayakan Pengendara Lain Melintas di Tanjung Morawa, Pengendara Takut (Bagian 1)

 

Teks foto : truk bermuatan sawit melintas di Jalinsum Tanjung Morawa-Lubuk Pakam.(istimewa) 

Medan, Newsliputan.com – Truk mengangkut muatan sawit melintas di Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum), Tanjung Morawa-Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang.

Anehnya, truk bermuatan sawit itu sangat membahayakan pengendara lain. Sebab, muatan sawit itu memenuhi bak yang tersedia.

Pengemudi yang berada di sebelah truk itu dengan sigap memilih menjaga jarak dan kwatir muatan itu terjatuh ketika jalan tidak rata.

“Kalau melintas di jalan rusak, bisa saja tandan sawit itu jatuh kan. Itu yang kami takutkan,” kata pengendara mengaku bernama Hendra, Jumat (28/11/2025) malam.

Mereka berharap agar truk mengangkut sawit ditindak agar tidak membawa muatan yang berlebihan.

“Janganlah dibiarkan truk bermuatan berlebihan melintas dijalan umum,” terangnya.(rz)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *